Pada tanggal 11 April 1956 Rimba Kungku diresmikan oleh Presiden RI Ir.Soekarno dengan memberikan nama Jayaloka dan ditandai dengan penanaman kepala kerbau di simpang masuk Rimba Kungku. Jayal artinya makmur dan sejahtera, Loka artinya tempat.
Apel setiap hari senin perangkat desa beserta Bpd dan Pkk, di pimpin langsung oleh Bapak Kepala Desa Sukowono Heriyantara.